Wayang Jogja Night Carnival (WJNC) 2023: Acara Puncak Hut Kota Jogja, Simak Informasinya !

Wayang Jogja Night Carnival 2023

Yogyakarta merupakan salah satu kota yang terkenal akan kekentalan kebudayaan nya, tak hanya menjadi kota pusat kebudayaan dan kota pendidikan, Jogja juga memiliki berbagai macam daya tarik ketika menyelenggarakan sebuah even atau sebuah acara yang di buka umum, setiap tahunnya Yogyakarta selalu mengadakan sebuah rangkaian acara guna memperingati hari jadi kota Yogyakarta,  yang di selenggarakan …

Read more

Tips dan Ide Itinerary Company Gathering Seru di Jogja 

gathering di jogja

Meluangkan waktu setidak nya 1 tahun sekali untuk acara gathering merupakan acara tahunan dari setiap perusahaan dan sebagai bentuk penghargaan dari perusahaan untuk karyawan nya,  dan untuk meningkatkan semangat baru bagi para karyawan nya, selain untuk meningkatkan semangat baru untuk para staff, acara gathering ini juga bisa membangun chemistry antar karyawan menjadi lebih dekat hingga …

Read more

Money Changer jogja: Pengertian, Tempat, Syarat dan biaya Penukarannya!

Money Changer Jogja

Yogyakarta merupakan salah satu kota yang ramai dikunjungi oleh para wisatawan asing, Sebagai kota yang ramai dikunjungi oleh wisatawan asing, keberadaan money changer di Jogja sangatlah penting. Dalam artikel ini, kita akan membahas pengertian money changer, tempat-tempat money changer di Jogja, serta syarat dan ketentuan yang berlaku untuk melakukan transaksi di money changer tersebut dan …

Read more

6 Tempat Wisata Camping Paling Indah di Jogja

wisata camping di jogja

Wisata alam selalu menjadi pilihan terbaik dalam setiap liburan. Selain menawarkan keindahan alam yang tidak pernah habis, wisata alam juga menawarkan ketenangan yang tidak akan kamu dapatkan di perkotaan. Dalam paket wisata Jogja, salah satu wisata alam yang semakin banyak peminatnya adalah wisata camping di Jogja. Bagi kamu yang menyukai wisata alam dan tantangan, camping …

Read more

Daftar Oleh-Oleh Khas Jogja

Siapa yang tidak kenal dengan Jogja. Kota yang terkenal dengan sebutan Kota Pelajar ini tak hanya menyuguhkan suasana yang hangat namun juga memiliki beragam budaya, wisata, kuliner, paket wisata Jogja, serta daftar oleh-oleh khas Jogja yang selalu menarik untuk dibahas. Ya, ketika jalan-jalan ke Jogja, pastinya nanti Kamu tak hanya pulang hanya dengan cerita liburanmu …

Read more